
Salah satu penanda bandara kelas dunia adalah tersedianya transportasi cepat menuju tengah kota. Seperti Changi dan KLIA yang telah memiliki kereta bandar. Dari Changi Airport penumpang tersambung MRT untuk menjangkau semua tempat di Singapura. KLIA memiliki kereta khusus KLIA Express menuju KL Sentral. Bandara Kualanamu Medan di Deli Serdang juga tersambung dengan kereta bandara dari dan menuju pusat kota Medan. Awal November 2018 lalu, untuk kesekian kalinya saya menggunakan kereta bandara ini menuju kota Medan. Lanjutkan membaca “Kereta bandara Railink : Cara mudah menuju pusat kota Medan”