Tag: Bawean

Fokus : 8 rute unik penerbangan antar kabupaten di pulau Jawa

Wings-AirDibandingkan pulau lain di Indonesia, pulau Jawa memiliki sarana transportasi lebih baik. Semua kota dan kabupaten sudah tersambung satu sama lain dengan jalan darat. Belum lagi jalan tol trans Jawa-pun akan segera tersambung. Jalur kereta api membentang antara Merak hingga Banyuwangi. Pulau Jawa juga memiliki bandara besar bahkan bandara internasional. Kendati infrastruktur sudah memadai, penerbangan pendek menuju kota kabupaten tetap dibutuhkan. Dan berikut 8 rute reguler unik menuju kota kabupaten di pulau Jawa : Lanjutkan membaca “Fokus : 8 rute unik penerbangan antar kabupaten di pulau Jawa”